Kanal

Network

Logo DelidailyPenting Dibaca Mudah Dicerna
TERKONEKSI BERSAMA KAMI
Delidaily Facebook
Delidaily Twitter
Delidaily Instagram
Delidaily YouTube
Android Icon iOS Icon
Copyright © 2025 Delidaily
Allright Reserved

Bringas di Jalanan Kelompok Remaja Gemot Bersimpuh dan Menangis

Oleh
Minggu, 16 Februari 2025 - 06:58 WIB

Deli Serdang | delidaily.net – Kerap buat keresahan masyarakat pengguna jalan, gerombolan geng motor berusia remaja lagi-lagi berhasil diamankan Polsek Pantai Labu Polresta Deli Serdang.

Informasi dihimpun, Lima orang geng motor berstatus pelajar tersebut berhasil diamankan setelah terjaring patroli presisi Polsek Pantai Labu pada Minggu tanggal 09 Pebruari 2025 pukul 01.45 wib dini hari lalu.

Meskipun sempat menerobos Blokade polisi yang telah melintangkan mobil patroli hingga terjadi kejar-kejaran, lima orang remaja geng motor berhasil diamankan.

Hal tersebut diungkapkan oleh Kapolsek Pantai Labu Polresta Deli Serdang Iptu Sujarwo, S.Psi., M.H di Mapolsek Pantai Labu.

“Mereka kemarin sudah diamankan dan sudah dicek semuanya, memang clear,” Mereka mengklaim dirinya sebagai Geng Tongkrongan Wak Ana (TWA). Ujar Iptu Sujarwo. Sabtu (15/02/2025).

Dari hasil pemeriksaan, Lima orang remaja yang berhasil diamankan inisial MAS (14), NA (17) RS (17), RD (18) dan FR (15) Seluruhnya merupakan warga Kecamatan Pantai Labu.

Tujuan mereka malam itu untuk melakukan konvoi di seputaran Kecamatan Pantai Labu sembari berencana melakukan tawuran.

“Mereka mencari lawan tanding. Nanti kalau ada lawan tanding, baru mereka berantem Dari 5 orang itu, masih pelajar dan dibawah umur.

Karena tidak ada membawa senjata tajam dan tidak ditemukan unsur pidananya mereka hanya diberikan pembinaan di Polsek”.

Setelah diberikan pembinaan, mereka pun diarahkan untuk memohon maaf kepada orang tua serta berjanji untuk tidak ikut-ikutan geng motor lagi.

Usai membacakan perjanjian, 5 remaja tersebut diminta sungkem dikedua kaki orang tuanya masing-masing. Tak ayal kegarangan mereka ketika di atas motor pun sirna dan berganti dengan isak tangis.

Kapolsek Pantai Labu Iptu Sujarwo menghimbau kepada para orang tua yang memiliki anak, Saat malam hari apalagi dihari libur, tolong awasi anak-anaknya. Kalau bisa terapkan jam malam dan sita seluruh fasilitas nya baik sepeda motor dan Handphone.

Segera awasi Anak-anak nya jangan sampai rasa sayang anda, menjadi penyesalan dikemudian hari. Saya tidak akan mentolerir sekecil apapun kejahatan yang telah meresahkan masyarakat di wilayah hukum polsek Pantai Labu.

Ini peringatan serius, saya tidak ingin ada geng motor di wilkum Polsek Pantai Labu dan apabila ada kami meminta untuk segera membubarkan diri,” tegasnya.( dra)

Comments are closed.

BERITA LAINNYA

Satlantas Polresta Deli Serdang Berikan Pelayanan Terbaik Dalam Pembuatan SIM Kepada Masyarakat

Deli Serdang | delidaily.net – Dalam Pelayanan kepengurusan pembuatan Surat Izin Mengemudi (SIM) di Polresta Deli Serdang, Warga mengapresiasi pelayanan

| 1 hari lalu

Temu Ramah IMO Deli Serdang dan Buka Puasa Bersama, Perkuat Solidaritas Anggota

Deli Serdang | delidaily.net – Ikatan Media Online (IMO) Deli Serdang menggelar acara Temu Ramah dan Buka Puasa Bersama sebagai

| 6 hari lalu

Muliadi, Spesialis Pembobol Rumah Tetangga Dibekuk Tim Macan Polsek Batang Kuis

BATANG KUIS | delidaily.net – Maling ini benar-benar meresahkan. Mengendap malam-malam, lalu menyatroni rumah yang sudah ditargetkannya. Seketika barang-barang berharga

| 6 hari lalu

Polresta Deli Serdang Amankan Pelaku Judi Jenis Togel

Deli Serdang | delidaily.net – Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polresta Deli Serdang berhasil mengamankan pelaku judi jenis togel. Pelakunya seorang

| 3 minggu lalu

Stop Knalpot Brong, Sat lantas Polresta Deli Serdang Gunakan Alat Pengukur Kebisingan

Deli Serdang | delidaily.net – Menggunakan alat deteksi pengukur kebisingan atau Sound Level Meter (SLM) dalam Ops Keselamatan Toba 2025,

| 3 minggu lalu

Filterisasi Kendaraan Yang ODOL Dalam Operasi Toba 2025 Satlantas Polresta Deli Serdang

DELI SERDANG | delidaily.net – Kerap meresahkan dan membahayakan pengguna jalan umum dengan muatan berlebihan alias Over Dimensi dan Over

| 3 minggu lalu

Tersengat Listrik di Bekas Kolam Ikan, 2 Warga Batang Kuis Menghadap Ilahi

DELI SERDANG | delidaily.net – Nasib malang menimpa dua warga Kecamatan Batang Kuis, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara. Keduanya adalah

| 3 minggu lalu

Polsek Biru Biru Gerebek Diduga Lokasi Judi Sabung Ayam, Hasilnya Nihil

BIRU BIRU | delidaily.net – Personel Unit Reskrim Polsek Biru Biru menggerebek lokasi yang diduga menjadi tempat judi sabung ayam

| 3 minggu lalu

Beri Edukasi Ops Keselamatan Toba 2025, Kasat Lantas Polresta Deliserdang Datangi Sekolah hingga Terminal

Deliserdang | delidaily.net – Memasuki hari ke tujuh (7) Satuan Lalu Lintas Polresta Deli Serdang masih gencar lakukan himbauan tertib

| 3 minggu lalu

Antisipasi Kejahatan Jalanan, Kopel Putih Polresta Deli Serdang Patroli Malam Hari

Deli Serdang | delidaily.net – Dalam rangka Ops Keselamatan Toba 2025, Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polresta Deli Serdang melaksanakan Patroli

| 3 minggu lalu
Logo DelidailyPenting Dibaca Mudah Dicerna

TERKONEKSI BERSAMA KAMI

Delidaily Facebook
Delidaily Twitter
Delidaily Instagram
Delidaily YouTube
Copyright © 2025 Delidaily
Allright Reserved
CONTACT US

PT. Deli Cyber Corp,
Jl. Paya Pasir No.24
Tanjungmorawa 20362
Telp: 0811612375