Kanal

Network

Logo DelidailyPenting Dibaca Mudah Dicerna
TERKONEKSI BERSAMA KAMI
Delidaily Facebook
Delidaily Twitter
Delidaily Instagram
Delidaily YouTube
Android Icon iOS Icon
Copyright © 2025 Delidaily
Allright Reserved

Cegah Paham Intoleransi Radikalisme Dan Terorisme

Oleh
Jumat, 16 September 2022 - 10:43 WIB

Medan Labuhan – Delidaily.net

Dalam rangka menggelar situasi Kamtibmas yang kondusif dan Optimalisasi Sinergi antar Stakeholder guna mencegah penyebaran paham Intoleran radikalisme dan terorisme, kegiatan tersebut dilaksanakan di Aula kantor Camat Medan Labuhan. Jumat pagi (16/09/2022).

Camat Medan Labuhan Indra Utama dalam kata sambutannya mengatakan Kegiatan ini hal yang luar biasa sebab selama ini belum pernah ada kegiatan yang memberikan pemahaman tentang ini.

Bagaimana sebenarnya memberikan pemahaman tentang toleransi dalam mencegah paham intoleran, maka dari itu kami berterimakasih diadakannya kegiatan pemberian pemahaman ini kepada warga Medan Labuhan.

Sebagaimana diketahui masyarakat khususnya kota Medan ini multi etnis, agama dengan beragam profesi.

Iptu Arman S, SH selaku Kasat Binmas Polres Pelabuhan Belawan mengatakan, kegiatan ini dilaksanakan sudah yang ke 7 kali dalam mengelar dialog ini.

Negara kita ini 11 jam kalau dihitung perjalanan naik pesawat terbang keliling Indonesia lebih jauh dari perjalanan menuju ke Mekkah hanya 8 jam.

Marilah kita bersama mendengarkan arahan dari tim Densus anti teror selanjutnya kita memahami apa saja yang dapat kita hindari dari paham Radikalisme dan paham terorisme ditengah masyarakat. Jelas Arman.

Materi disampaikan Kompol Agus SH dari Densus 88 anti teror Mabes Polri, kenapa teroris tak habis- habis? karena masyarakat kita memang masih banyak yang ikut-ikutan paham radikalisme, paham intorelan dan terorisme.

Kegiatan ini lebih utamakan berdialog soal pemahaman pencegahan penyebaran paham intoleran, radikalisme dan terorisme. “Karena mencegah lebih baik daripada mengobati”, ungkap Kompol Agus.

Mewakili tokoh masyarakat Luhut Sitanggang berharap pada pihak Densus 88 untuk dapat memanggil para tokoh agama yang kerap memberikan ceramah di sejumlah medsos maupun di muka umum yang menyesatkan pengikutnya untuk menyebarkan paham intoleran, radikalisme dan paham terorisme. Harap Luhut.

Turut hadir dalam acara tersebut Kompol Agus dari Detasemen Khusus Anti Teror Mabes Polri, Camat Medan Labuhan, Kapolsek Medan Labuhan, Danramil, para tokoh masyarakat, tokoh pemuda, tokoh adat, Bhabinkamtibmas, Bhabinsa, para Lurah dan Kepling.(Syahril).

Comments are closed.

BERITA LAINNYA

Kapolres Tebing Tinggi Resmi Berganti, AKBP Simon Paulus Sinulingga Gantikan AKBP Andreas Tampubolon

TEBING TINGGI,delidaily.net,- Upacara pisah sambut Kapolres Tebing Tinggi berlangsung di Lapangan Apel Mapolres Tebing Tinggi, Selasa (8/10/2024). Dalam acara tersebut,

| 4 bulan lalu

Kapolres Sergai Takziah ke Kediaman Aiptu Hafiz Daulay

SERGAI,delidaily.net,- Kapolres Serdang Bedagai, AKBP Jhon Sitepu, SIK., MH, yang diwakili oleh Wakapolres, KOMPOL Mukmin Rambe, SH, bersama Pejabat Utama

| 4 bulan lalu

Polsek Perbaungan dan TNI Gelar Karya Bakti Peringati HUT TNI ke-79

SERGAI,delidaily.net,- Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Tentara Nasional Indonesia (TNI) ke-79, Kapolsek Perbaungan, AKP S. Gurusinga, S.H., bersama

| 4 bulan lalu

Kabag Ops Polres Sergai Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila

SERGAI,delidaiy.net,- Kabag Ops Polres Serdang Bedagai, KOMPOL Hendro Sutarno, memimpin pelaksanaan upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila yang berlangsung di Lapangan

| 4 bulan lalu

Polres Sergai Laksanakan Kegiatan Mega Power Transformation Challenge

SERGAI,delidaily.net,- Polres Serdang Bedagai melaksanakan kegiatan Mega Power Transformation Challenge di lapangan apel Mapolres Serdang Bedagai, Sabtu, (28/9/2024). Acara ini

| 4 bulan lalu

Kapolres Langkat Tampung Aspirasi dan Berikan Donasi dalam Jum’at Berkah

  Langkat – Delidaily.net Kapolres Langkat AKBP David Triyo Prasojo SH SIK MSi bersama Pejabat Utama Polres Langkat melaksanakan giat

| 4 bulan lalu

Kapolres Langkat Pimpin Sertijab Kasat dan Kasi

  Langkat – Delidaily.net Kapolres Langkat, AKBP David Triyo Prasojo SH SIK MSi, melantik dua jabatan Kasat, dan dua Kasi

| 4 bulan lalu

Hadiri Deklarasi Kampanye Damai di Pilkada Langkat, Ini Pesan Kapolres

  LANGKAT – Delidaily.net Kapolres Langkat, AKBP David Triyo Prasojo SH SIK MSi menghadiri Deklarasi Kampanye Damai pemilihan bupati dan

| 4 bulan lalu

Sembunyi di Atap Rumah Pelaku Jambret Terciduk PolisiĀ 

  Langkat – Delidaily.net Polsek Pangkalan Brandan ciduk RW (19) pelaku aksi jambret di depan salah satu toko Swalayan Jln.

| 5 bulan lalu

Wakapolres Langkat Pimpin Pengamanan Pencabupatan Nomor Urut Calon Bupati

  Langkat – Delidaily.net Wakapolres Langkat Kompol Henman Limbong SP SIK pimpin pengamanan pengundian nomor urut pasangan calon bupati dan

| 5 bulan lalu
Logo DelidailyPenting Dibaca Mudah Dicerna

TERKONEKSI BERSAMA KAMI

Delidaily Facebook
Delidaily Twitter
Delidaily Instagram
Delidaily YouTube
Copyright © 2025 Delidaily
Allright Reserved
CONTACT US

PT. Deli Cyber Corp,
Jl. Paya Pasir No.24
Tanjungmorawa 20362
Telp: 0811612375