Kanal

Network

Logo DelidailyPenting Dibaca Mudah Dicerna
TERKONEKSI BERSAMA KAMI
Delidaily Facebook
Delidaily Twitter
Delidaily Instagram
Delidaily YouTube
Android Icon iOS Icon
Copyright © 2025 Delidaily
Allright Reserved

Diduga Galian C Ilegal Citra di Desa Laubicik Kutalimbaru Cemari Air Sungai Untuk Konsumsi Warga

Oleh
Rabu, 26 Juni 2024 - 11:35 WIB

 

 

Deli Serdang – Delidaily.net

Diduga air sungai yang mengalir ke PDAM Tirtanadi Sunggal untuk konsumsi Masyarakat dicemari dan di kotori oleh pengusaha galian c ilegal Citra yang berada di Desa Laubicik,Kecamatan Kutalimbaru, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara.

Sejumlah warga yang mengetahui hal tersebut mengaku sangat kecewa terhardap muspika di Kecamatan Kutalimbaru yang diduga tidak peduli dengan lingkungan dan pencemaran sungai tersebut oleh para pengusaha galian c ilegal.

Seorang warga Kecamatan Kutalimbaru yang enggan menyebutkan namanya menduga bahwa sungai di lokasinya tersebut keruh dan tercemar karena diduga adanya kegiatan galian c ilegal di lokasi galian c bernama Citra di Desa Laubicik Kecamatan Kutalimbaru.

“Kita lihat saja warna sungai ini, yang tadinya jernih bersih dan bisa diminum sekarang sudah menjadi warna cokelat. Ini harus segera ditindak lanjuti oleh pihak terkait,saya minta muspika segera menertibakan galian c yang mencemari air sungai dan yang tidak berizin lengkap, kalau muspika juga tidak bisa untuk bertindak biar kami yang bertindak,” ujar pria tersebut, Selasa 25 Juni 2024 Sore.

Menurut saya, Lanjut Warga, Tidak mungkin muspika Kecamatan Kutalimbaru tidak tau akan adanya galian c yang mencemari lingkungan tersebut. Ityu sudah beroperasi itu bertahun tahun tapi sepertinya oknum oknum nya tutup mata meliahat hal ini dan tidak pernah ada penindakan dari petugas, apakah ada main mata dengan oknum oknum sehingga terjadi pembiaran yang berakibatkan pencemaran sungai.

“Saya berharap kepada Muspika segera lah bertindak tutup lokasi galian c ilegal yang tidak punya izin untuk menambang dan menjual bahan meterial tersebut, terlebih galian c ilegal yang merusak dan mencemari sungai. Apabila muspika juga diam dan pura pura tidak tau akan hal ini maka kami Masyarakat akan turun ke lokasi untuk bertindak,” tandasnya

Kapolsek Kutalimbaru, AKP Banuara Manurung saat di konfirmasi mengenai hal tersebut menjelaskan bahwa, Setiap keluhan warga harus kami tanggapi dan tindak lanjuti.

“Terkait dengan hal tersebut kami akan berkordinasi dengan camat untuk menindak lanjuti hal tersebut,” ungkapnya.

(Leodepari)

Comments are closed.

BERITA LAINNYA

Kapolres Sergai Menjadi Narasumber Dalam Kegiatan Harmonisasi Pemilu Damai

SERGAI,delidaily.net,- Kapolres Serdang Bedagai, AKBP Jhon Sitepu, S.IK, MH, menghadiri sekaligus menjadi narasumber dalam kegiatan Harmonisasi Pemilu Damai yang diselenggarakan

| 5 bulan lalu

Penolakan Tidak Sah, Warga Setuju Pembangunan PLTP: Upaya Provokasi di Balik Blokade Jalan

  Manggarai – Delidaily.net Pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) di Kabupaten Manggarai kembali disorot setelah sejumlah pihak menolak

| 5 bulan lalu

Gudang Diduga tempat Penampungan CPO Ditutup

  LANGKAT – Delidaily.net Sebuah gudang yang diduga tempat penampungan Crude Palm Oil (CPO) di Tanjung Beringin Pasar 7 Kecamatan

| 5 bulan lalu

Suriono ST : Elektabilitas Darwis – Oky Melejit dalam Pilkada Batu Bara 2024

  BATU BARA – Delidaily.net Sejak penetapan paslon kepala daerah 22 September 2024 lalu, elektabilitas paslon nomor urut 1, H

| 5 bulan lalu

Cegah Laka Lantas, Personil Polres Langkat Laksanakan Strong Point

  Langkat – Delidaily.net Personil Polres langkat menggelar kegiatan rutin Strong Point pagi sebagai upaya keamanan, keselamatan ketertiban dan kelancaran

| 5 bulan lalu

  Deli Serdang – Delidaily.net Pemuda Pancasila (PP) Ranting Desa Dalu X A kec Tanjung Morawa yang diketuai oleh M.

| 5 bulan lalu

Cabup Langkat Iskandar Sugito Silatuhrahmi ke Tiga Desa Kecamatan Bahorok

  Langkat – Delidaily.net Calon Bupati Langkat Iskandar Sugito melakukan silahturahmi dan bertatap muka dengan ratusan warga di kecamatan Bahorok,

| 5 bulan lalu

Warga Tanjung Pura Harapkan Perubahan bersama Pasangan Iskandar-Adli

  Langkat – Delidaily.net Bergaya anak muda milenial intelektual yang santun, calon wakil bupati Adli Tama Hidayat Sembiring, dan calon

| 5 bulan lalu

Pasangan “ORI” Temu Ramah dengan Masyarakat di Perumahan Griya Aira Land

TEBING TINGGI,delidaily.net, – Calon Wakil Walikota Tebing Tinggi, dr. Riski Ramadhan Hasibuan, yang berpasangan dengan H. OKI Doni Siregar, yang

| 5 bulan lalu

Kapolres Langkat Dengarkan Aspirasi Warga di Jumat Curhat, Tekankan Pilkada Damai

  Langkat – Delidaily.net Kapolres Langkat, AKBP David Triyo Prasojo, SH, SIK M.Si, menggelar program Jumat Curhat di Mesjid Raya

| 5 bulan lalu
Logo DelidailyPenting Dibaca Mudah Dicerna

TERKONEKSI BERSAMA KAMI

Delidaily Facebook
Delidaily Twitter
Delidaily Instagram
Delidaily YouTube
Copyright © 2025 Delidaily
Allright Reserved
CONTACT US

PT. Deli Cyber Corp,
Jl. Paya Pasir No.24
Tanjungmorawa 20362
Telp: 0811612375