Kanal

Network

Logo DelidailyPenting Dibaca Mudah Dicerna
TERKONEKSI BERSAMA KAMI
Delidaily Facebook
Delidaily Twitter
Delidaily Instagram
Delidaily YouTube
Android Icon iOS Icon
Copyright © 2025 Delidaily
Allright Reserved

Ketua DPRD Sergai Pimpin Rapat Paripurna Dengan Tiga Agenda

Oleh
Kamis, 4 Agustus 2022 - 14:40 WIB

Sergai,–Delidaily.net

Ketua DPRD Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai), dr. M. Riski Ramadhan Hasibuan, SH, SE, MKM memimpin rapat paripurna DPRD dengan 3 agenda bertempat di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kab.Serdang Bedagai Jalan Negara Desa Firdaus Kecamatan Sei Rampah, Kamis (4/Agustus/2022) sore.

Paripurna tersebut dengan agenda sebagai berikut, Penyampaian / Laporan Hasil kajian Bapemperda terhadap Ranperda Rencana Pembangunan Industri Kabupaten (RPIK) Tahun 2023 – 2043, Laporan Masa Reses Persidangan II (dua) Tahun 2022 dan Penyampaian / Laporan Hasil Nota Pengantar Ranperda Rencana Pembangunan Industri Kabupaten (RPIK) Tahun 2023 – 2043.

Dalam kesempatan itu, turut dihadiri Bupati Sergai H Darma Wijaya, para Wakil Ketua DPRD, Sekretaris DPRD H. Suprin, Kabag Persidangan DPRD Ingan Malem Tarigan, SE, Staf Ahli Bupati, Asisten Setdakab, Kadis Perindag dan anggota DPRD Sergai.

Laporan masa reses Persidangan II (dua) Tahun 2022 untuk Daerah Pemilihan (Dapil) I Kecamatan Perbaungan dan Pantai Cermin, disampaikan oleh Zuhri Akhyar.

Laporan hasil reses Dapil II, Kecamatan Teluk Mengkudu dan Tanjung Beringin, disampaikan oleh Surya Anggara.

Laporan hasil reses Dapil III Kecamatan Sei Rampah, Pegajahan dan Sei Bamban disampaikan oleh Susilawati.

Kemudian laporan hasil reses Dapil IV, Kecamatan Dolok Masihul, Sipispis, Bintang Bayu, Serbajadi, Kotarih dan Silinda oleh H. Ngatiman.

Sementara laporan hasil reses Dapil V, Kecamatan Tebing Tinggi, Tebing Syahbandar, Bandar Khalifah, dan Dolok Merawan disampaikan oleh Sugiatik.

Terakhir, Bupati Sergai H Darma Wijaya menyampaikan Nota Pengantar Ranperda Rencana Pembangunan Industri Kabupaten (RPIK) Tahun 2023 – 2043. (Saiful)

Comments are closed.

BERITA LAINNYA

Calon Wakil Walikota Tebing Tinggi dr. Riski Ramadhan Hasibuan Berikan Bantuan Langsung Kepada Korban Banjir

TEBING TINGGI,delidaily.net,– Calon Wakil Walikota Tebing Tinggi, dr. Riski Ramadhan Hasibuan bersama istri, melakukan kunjungan ke beberapa titik lokasi banjir

| 4 bulan lalu

Kapolres Sergai Menjadi Narasumber Dalam Kegiatan Harmonisasi Pemilu Damai

SERGAI,delidaily.net,- Kapolres Serdang Bedagai, AKBP Jhon Sitepu, S.IK, MH, menghadiri sekaligus menjadi narasumber dalam kegiatan Harmonisasi Pemilu Damai yang diselenggarakan

| 4 bulan lalu

KPU Sergai Siapkan 2.568 Petugas Ketertiban TPS di Pilkada dan Pilgub 2024

SERGAI, Delidaily – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Serdang Bedagai (Sergai) akan menurunkan sebanyak 2.568 petugas ketertiban di tempat pemungutan suara

| 4 bulan lalu

Penolakan Tidak Sah, Warga Setuju Pembangunan PLTP: Upaya Provokasi di Balik Blokade Jalan

  Manggarai – Delidaily.net Pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) di Kabupaten Manggarai kembali disorot setelah sejumlah pihak menolak

| 4 bulan lalu

Gudang Diduga tempat Penampungan CPO Ditutup

  LANGKAT – Delidaily.net Sebuah gudang yang diduga tempat penampungan Crude Palm Oil (CPO) di Tanjung Beringin Pasar 7 Kecamatan

| 4 bulan lalu

Suriono ST : Elektabilitas Darwis – Oky Melejit dalam Pilkada Batu Bara 2024

  BATU BARA – Delidaily.net Sejak penetapan paslon kepala daerah 22 September 2024 lalu, elektabilitas paslon nomor urut 1, H

| 4 bulan lalu

Cegah Laka Lantas, Personil Polres Langkat Laksanakan Strong Point

  Langkat – Delidaily.net Personil Polres langkat menggelar kegiatan rutin Strong Point pagi sebagai upaya keamanan, keselamatan ketertiban dan kelancaran

| 4 bulan lalu

Syukuran M. Lokot Nasution Dilantik Jadi Anggota DPR RI, Ketua Demokrat Sergai Ucapkan Selamat

Medan, Delidaily | Ketua DPC Partai Demokrat Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai) Yunasril, SH, M.Kn beserta jajaran, menghadiri Syukuran Ramah Tamah

| 4 bulan lalu

  Deli Serdang – Delidaily.net Pemuda Pancasila (PP) Ranting Desa Dalu X A kec Tanjung Morawa yang diketuai oleh M.

| 4 bulan lalu

Cabup Langkat Iskandar Sugito Silatuhrahmi ke Tiga Desa Kecamatan Bahorok

  Langkat – Delidaily.net Calon Bupati Langkat Iskandar Sugito melakukan silahturahmi dan bertatap muka dengan ratusan warga di kecamatan Bahorok,

| 4 bulan lalu
Logo DelidailyPenting Dibaca Mudah Dicerna

TERKONEKSI BERSAMA KAMI

Delidaily Facebook
Delidaily Twitter
Delidaily Instagram
Delidaily YouTube
Copyright © 2025 Delidaily
Allright Reserved
CONTACT US

PT. Deli Cyber Corp,
Jl. Paya Pasir No.24
Tanjungmorawa 20362
Telp: 0811612375