Kanal

Network

Logo DelidailyPenting Dibaca Mudah Dicerna
TERKONEKSI BERSAMA KAMI
Delidaily Facebook
Delidaily Twitter
Delidaily Instagram
Delidaily YouTube
Android Icon iOS Icon
Copyright © 2026 Delidaily
Allright Reserved

Mahfud MD Dicurhati Petani Soal Sulitnya Pupuk dan Bendungan di Langkat

Oleh
Selasa, 16 Januari 2024 - 04:08 WIB

 

LANGKAT – Delidaily.net

Calon wakil Presiden (Cawapres) nomor urut 3, Mahfud MD bertatap muka dengan pendukungnya di Kabupaten Langkat, Sumatera Utara, Senin (15/1/2024).

Bertempat di rumah makan Pondok Santai Restro Seafood, Jalan lintas Medan-Aceh, tepatnya di Kelurahan Pelawi, Kecamatan Babalan.

Diawal pidatonya, Mahfud MD menyampaikan selamat hari jadi Kabupaten Langkat yang ke- 274. Ia pun menekankan tentang pentingnya penegakan hukum dan menciptakan rasa keadilan di Indonesia. Jika kelak menang, dirinya berjanji akan konsisten dalam penegakan hukum untuk kesejahteraan rakyat.

Dalam kunjungan Cawapres, Mahfud MD tersebut, sejumlah warga dari petani, nelayan, para guru honorer setempat menyampaikan secara langsung aspirasi serta keluh kesah mereka.

Bendungan Tidak Berfungsi Lagi

Salah seorang pria warga Desa Harapan Baru Kecamatan Sei Lepan, Langkat, mengeluhkan tentang pembangunan bendungan yang mungkin lebih 12 tahun, yang katanya untuk pesawahan masyarakat.

“Mungkin lebih 12 tahun. Namun bedungan itu dalam beberapa tahun ini tidak berfungsi, malah membuat malapetaka kepada kami, ketika hujan malah kebanjiran,” terang warga kepada Mahfud, sembari sampaikan keluhan sulitnya mendapatkan pupuk subsisdi.

Kecelakaan Keja dan Asuransi

Dalam pertemuan tersebut, Kasianto yang mewakili para nelayan menyampaikan, tentang banyaknya kecelakan kerja ditengah laut dan tidak adanya kepememilikan asuransi.

Ia pun meminta tanggapan kapada Mahfud, bagaimana tanggapan bapak, nelayan kami ini melaut ketengah tapi dalam perbatasan sudah ditangkap Malaysia.

“Kami ini melaut ketengah, dalam perbatasan ditangkap Malaysia. Disampaingi itu, nelayan kami tidak ada yang mengurusnya disana, dari dinas maupun kedutaan dinas,” terangnya.

“Disamping itu banyaknya kecelakan kerja ditengah laut saat bekerja, dan tidak memiliki asuransi,” tambah Kasianto kepada Cawapres nomor urut 3.

Usai mendengarkan keluhan serta aspirasi masyarakat, Mahfud MD mengungkapkan untuk pupuk masuk dalam program unggulan kami, penyedian pupuk subsidi kepada para petani.

“Pupuk subsidi masuk dalam program kami. Persoalan kapal nelayan mungkin perencanaan dan wilayahnya belum pas, maka kita akan pelajari lagi,” kata Mahfud.

Ia pun menyampaikan apa yang disampaikan masyarakat, akan menjadi pertimbangan bagi visi-misi pasangan calon Presiden dan Wakil Presiden Ganjar-Mahfud.

Diakhir pidatonya, Mafud MD mengajak masyarakat untuk datang ke TPS pada Pemilu 14 Februari 2024 nantinya untuk memberikan suara dan pilihannya.

“Datang ke TPS. Pilih siapa yang menurut bapak yang layak dipilih memimpin negeri ini, juga yang layak jadi anggota DPRD dan seterusnya,” tutup Mahfud, diakhiri pidatonya.

Pewarta : Teguh

Comments are closed.

BERITA LAINNYA

Ketua Karang Taruna Kecamatan Patumbak Apresiasi Kegiatan Pemuda Got Talent Desa Marindal I

Deli Serdang |delidaily.net – Semangat kreativitas pemuda di Kecamatan Patumbak meledak dalam ajang “Got Talent Pemuda Desa” yang digelar oleh

| 12 jam lalu

Perkuat Kepastian Hukum, ATR/BPN Godok Perubahan Aturan Hak Atas Tanah

Jakarta|delidaily.net – Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) tengah mematangkan langkah untuk memperkuat perlindungan hukum di sektor pertanahan.

| 3 minggu lalu

LAZNAS IZI dan Institut SEBI Gelar Islamic Philanthropy Outlook 2026, Soroti Peran Strategis Filantropi Islam

 Jakarta|delidaily.net – LAZNAS Inisiatif Zakat Indonesia (IZI) melalui Akademizi bersama Institut SEBI melalui SEBI Islamic Business and Economics Research Center

| 1 bulan lalu

Milad HES ke-6 Institut SEBI Perkuat Kompetensi Digital Mahasiswa

Jakarta|delidaily.com – Program Studi Hukum Ekonomi Syariah (HES) Institut SEBI sukses menyelenggarakan rangkaian kegiatan Milad HES ke-6 yang berlangsung semarak,

| 1 bulan lalu

Perang Melawan Stigma: Deli Serdang Perkuat Peran Komunitas dalam Penanganan HIV

Deli Serdang|delidaily.net – Di balik statistik penanggulangan HIV/AIDS, ada pejuang tanpa seragam yang bekerja di garis depan. Mereka adalah para

| 2 bulan lalu

GP Ansor Sumut Kutuk Keras dan Desak Polisi Buru Pelaku Pengeroyokan Kader Banser di Tangerang

delidaily.net – Pimpinan Wilayah Gerakan Pemuda Ansor (PW GP Ansor) Sumatera Utara menyelenggarakan aksi solidaritas dan mendesak aparat kepolisian untuk

| 4 bulan lalu

Pesantren Al-Husna Turunkan Atlet Terbaiknya di Kejuaraan Gayo Highland Tapak Suci Championship I

Gayo|delidaily.net – Pesantren Al-Husna turut serta dalam kejuaraan pencak silat bergengsi, Gayo Highland Tapak Suci Championship I Se-Aceh, yang secara

| 4 bulan lalu

Gubernur Bobby Harapkan Kejurda Bola Tangan Jadi Wadah Jaring Atlet Muda Berbakat Sumut

Deli Serdang|delidaily.net – Asosiasi Bola Tangan Indonesia (ABTI) Provinsi Sumatera Utara (Sumut) sukses menggelar Kejuaraan Daerah (Kejurda) perdana yang memperebutkan

| 4 bulan lalu

Lantik Pejabat Fungsional, Wamen Ossy Harapkan Peran Dosen Lektor dalam Transformasi STPN

Jakarta – Wakil Menteri Agraria dan Tata Ruang (Wamen ATR)/Wakil Kepala Badan Pertanahan Nasional (Waka BPN), Ossy Dermawan, melantik Pejabat

| 5 bulan lalu

GMPKP Desak KPK Periksa Bupati Tapsel Terkait Dugaan Korupsi Dana CSR BI-OJK

Medan|delidaily.net Gerakan Masyarakat Pengawal Kebijakan Publik (GMPKP) mendesak Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk segera memeriksa Bupati Tapanuli Selatan (Tapsel), Gus

| 5 bulan lalu
Logo DelidailyPenting Dibaca Mudah Dicerna

TERKONEKSI BERSAMA KAMI

Delidaily Facebook
Delidaily Twitter
Delidaily Instagram
Delidaily YouTube
Copyright © 2026 Delidaily
Allright Reserved
CONTACT US

PT. Deli Cyber Corp,
Jl. Paya Pasir No.24
Tanjungmorawa 20362
Telp: 0811612375