Kanal

Network

Logo DelidailyPenting Dibaca Mudah Dicerna
TERKONEKSI BERSAMA KAMI
Delidaily Facebook
Delidaily Twitter
Delidaily Instagram
Delidaily YouTube
Android Icon iOS Icon
Copyright © 2025 Delidaily
Allright Reserved

Tanpa Plang IMB ! Bangunan di Lingkungan Pelabuhan Perikanan Belawan Jadi Sorotan

Oleh
Rabu, 30 Maret 2022 - 10:35 WIB

delidaily.net || Belawan – Salah satu bangunan didalam Pelabuhan Perikanan Samudera PPS Belawan Jalan Gabion Belawan, Kelurahan Bagan Deli, Kecamatan Medan Belawan diduga tidak disertai oleh pemasangan plang IMB

Menurut informasi dihimpun media, setiap pemilik bangunan gedung, bila tidak memenuhi kewajiban pemenuhan persyaratan dalam penyelenggaraan bangunan gedung dapat dikenai sanksi administratif.

Misalnya, sanksinya peringatan tertulis; pembatasan kegiatan pembangunan, penghentian sementara atau tetap pada pekerjaan pelaksanaan pembangunan;, penghentian sementara atau tetap pada pemanfaatan bangunan gedung; pembekuan persetujuan bangunan gedung; pencabutan persetujuan bangunan gedung; pembekuan sertifikat laik fungsi bangunan gedung; pencabutan sertifikat laik fungsi bangunan gedung; atau perintah pembongkaran bangunan gedung.

Selain itu, terdapat sanksi pidana dan denda juga apabila tidak dipenuhinya ketentuan dalam UU Bangunan Gedung jo. UU Cipta Kerja, jika karenanya dapat mengakibatkan kerugian harta benda orang lain, kecelakaan bagi orang lain yang mengakibatkan cacat seumur hidup, atau hilangnya nyawa orang lain.

Kemudian, masyarakat juga dapat melaporkan secara tertulis kepada Pemerintah Pusat atau Pemerintah Daerah kabupaten/kota terhadap indikasi bangunan gedung yang tidak laik fungsi.

Bangunan gedung yang pembangunan, pemanfaatan, pelestarian, berpotensi dapat menimbulkan gangguan atau bahaya bagi pengguna, masyarakat, dan lingkungannya.

Apalagi pemberitaan sebelumnya, Walikota Medan Bobby Nasution meminta agar pemilik bangunan yang akan berdiri harus disertai dengan pemasangan plang IMB di tempat yang mudah terlihat sesuai bentuk bangunannya di Kota Medan.

“Saat dikonfirmasi media melalui whatsapp Kepala PPS Belawan (Henry M Batubara) beralasan dirinya berada diluar kota.

” Maaf Pak saya sedang dinas luar di Surabaya”, seingat saya bangunan tersebut sudah memiliki IMB. ketika mengajukan pemilik memberitahukan rencananya kami ingatkan harus terlebih dahulu mengurus IMBnya. Ujar Kepala PPS Belawan Henry M Batubara

“Saat disinggung dimana keberadaan Plang IMB nya, Kepala PPS Belawan tidak juga merespon, walau pesan telah contreng dua tanda pesan telah diterima. Rabu (30/03/22)

BERITA LAINNYA

Kapolres Sergai Menjadi Narasumber Dalam Kegiatan Harmonisasi Pemilu Damai

SERGAI,delidaily.net,- Kapolres Serdang Bedagai, AKBP Jhon Sitepu, S.IK, MH, menghadiri sekaligus menjadi narasumber dalam kegiatan Harmonisasi Pemilu Damai yang diselenggarakan

| 4 bulan lalu

Penolakan Tidak Sah, Warga Setuju Pembangunan PLTP: Upaya Provokasi di Balik Blokade Jalan

  Manggarai – Delidaily.net Pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) di Kabupaten Manggarai kembali disorot setelah sejumlah pihak menolak

| 4 bulan lalu

Gudang Diduga tempat Penampungan CPO Ditutup

  LANGKAT – Delidaily.net Sebuah gudang yang diduga tempat penampungan Crude Palm Oil (CPO) di Tanjung Beringin Pasar 7 Kecamatan

| 4 bulan lalu

Suriono ST : Elektabilitas Darwis – Oky Melejit dalam Pilkada Batu Bara 2024

  BATU BARA – Delidaily.net Sejak penetapan paslon kepala daerah 22 September 2024 lalu, elektabilitas paslon nomor urut 1, H

| 4 bulan lalu

Cegah Laka Lantas, Personil Polres Langkat Laksanakan Strong Point

  Langkat – Delidaily.net Personil Polres langkat menggelar kegiatan rutin Strong Point pagi sebagai upaya keamanan, keselamatan ketertiban dan kelancaran

| 4 bulan lalu

  Deli Serdang – Delidaily.net Pemuda Pancasila (PP) Ranting Desa Dalu X A kec Tanjung Morawa yang diketuai oleh M.

| 4 bulan lalu

Cabup Langkat Iskandar Sugito Silatuhrahmi ke Tiga Desa Kecamatan Bahorok

  Langkat – Delidaily.net Calon Bupati Langkat Iskandar Sugito melakukan silahturahmi dan bertatap muka dengan ratusan warga di kecamatan Bahorok,

| 4 bulan lalu

Warga Tanjung Pura Harapkan Perubahan bersama Pasangan Iskandar-Adli

  Langkat – Delidaily.net Bergaya anak muda milenial intelektual yang santun, calon wakil bupati Adli Tama Hidayat Sembiring, dan calon

| 4 bulan lalu

Pasangan “ORI” Temu Ramah dengan Masyarakat di Perumahan Griya Aira Land

TEBING TINGGI,delidaily.net, – Calon Wakil Walikota Tebing Tinggi, dr. Riski Ramadhan Hasibuan, yang berpasangan dengan H. OKI Doni Siregar, yang

| 4 bulan lalu

Kapolres Langkat Dengarkan Aspirasi Warga di Jumat Curhat, Tekankan Pilkada Damai

  Langkat – Delidaily.net Kapolres Langkat, AKBP David Triyo Prasojo, SH, SIK M.Si, menggelar program Jumat Curhat di Mesjid Raya

| 4 bulan lalu
Logo DelidailyPenting Dibaca Mudah Dicerna

TERKONEKSI BERSAMA KAMI

Delidaily Facebook
Delidaily Twitter
Delidaily Instagram
Delidaily YouTube
Copyright © 2025 Delidaily
Allright Reserved
CONTACT US

PT. Deli Cyber Corp,
Jl. Paya Pasir No.24
Tanjungmorawa 20362
Telp: 0811612375